DPR Desak Program Sertfikasi Lulusan SMK Bisa Segera Dilaksanakan
27-Jan-2014
Add caption |
Ketua DPR Marzuki Alie mengatakan,pada tahun 2015 akan memasuki pasarbebas di tingkat Asean, dimana akan mengalir arus uang, barang dan jugaarus teknologi dan tenaga kerja. Pertumbuhan industri dirgantarasekarang maju pesat dan imbasnya frekuensi penerbangan di Indonesia meningkat sangat tajam. Konsekuensinya akan memerlukan jumlah sumber daya manusia yang besar pula.
Dalam kaitan ini kata Marzuki, kita telah memiliki Sekolah Menengah Kejuruan (SMK)Penerbangan, tetapi tidak ada lembaga yang mensertifikasi tamatan SMK itu memiliki keahlian dalam hal kedirgantaraan. “Ini berbahaya, sebab bisa- bisa nanti tenaga kerjakedirgantaraan Indonesia akan diisi oleh tenaga tenaga kerja dari Asean, akhirnya tenaga kerja tamatan SMK kita akan kalah bersaing,” katanya seusai memimpin Rapat Konsultasi dengan Menhub E E Mangindaan, Menristek Gusti Mohamad Hatta danwakil dari Kemendikbud,
di Gedung DPR, Senayan, Senin (27/1)
( Selengkapnya bisa di cek di http://bit.ly/1hwWKYH )
0 comments:
Post a Comment